Cukup lama mereka menunggu Ganjar keluar dari kantor masjid.
Begitu Ganjar keluar, suasana langsung jadi heboh.
Baca Juga:
Kementan Dorong Optimasi Ratusan Hektar Lahan Baru di Sumsel
Semua berdesakan ingin mendekat dan minta foto dengan Ganjar.
Ganjar nampak kewalahan melayani antusiasme mahasiswa itu.
Ia nampak kesulitan untuk berjalan ke mobilnya, meskipun jaraknya tidak ada 10 meter.
Baca Juga:
Olokan ke Tukang Es Teh Viral, Presiden Prabowo Tegur Gus Miftah
Namun Ganjar tetap tersenyum dan dengan sabar melayani mahasiswa yang meminta selfie.
"Sabar, ayo gantian. Ayo kui gek ndang dicekrek (cepet dipencet)," canda Ganjar saat banyak yang mengajaknya foto.
Tapi ada hal yang cukup menarik perhatian.